Breaking News

1. Apa yang dimaksud dengan pengembangan kebudayaan? Berilah contoh yang ada di Indonesia.

1. Apa yang dimaksud dengan pengembangan kebudayaan? Berilah contoh yang ada di Indonesia.

Mapel Geografi, Jenjang Sekolah Menengah Atas

Jawaban:

Pengembangan budaya adalah suatu proses meningkatkan atau mempertahankan kebiasaan yang ada pada masyarakat dalam kajian pengembangan masyarakat yang menggambarkan bagaimana budaya dan masyarakat itu berubah dari waktu ke waktu yang banyak ditunjukkan sebagai pengaruh global.

Penjelasan:

Terjadinya akulturasi. Akulturasi sendiri adalah sebuah masuknya kebudayaan baru dan diolah dengan bundaya lokal namun tidak menghilangkan budaya lokal yang ada tersebut.

Terjadinya asimilasi. Asimilasi adalah sebuah proses masuknya kebudayaan baru yang mana setelah adanya hubungan interaksi antar budaya, kebudayaan baru tersebut diterima dan bercampur terhadap budaya lokal sehingga menghasilkan unsur kebudayaan campuran.

Multikulturalisme. Banyaknya kelompok yang berbeda di suatu masyarakat akan menghasilkan sebuah kebiasaan saling menghargai dan mempelajari antar budaya, biasanya terjadi pada masyarakat yang berbeda-beda.

Pengembangan budaya adalah suatu proses meningkatkan atau mempertahankan kebiasaan yang ada pada masyarakat dalam kajian pengembangan masyarakat yang menggambarkan bagaimana budaya dan masyarakat itu berubah dari waktu ke waktu yang banyak ditunjukkan sebagai pengaruh global.

contoh pengembangan budaya yang ada di Indonesia ⤵️

  1. terjadinya akulturasi
  2. terjadinya asimilasi
  3. terjadinya multikulturalisme

# semoga membantu

Pertanyaan Baru di Geografi


Tekanan dalam bumi menyebabkan patahan jika terjadi pada batuan yang keras. Pada patahan terdapat bagiah yang turun, disebut … dan lapisan tanah yang terangkat, disebut . . .

Geografi, Sekolah Menengah Atas

Jawaban:

graben dan hors

Penjelasan:

Patahan merupakan salah satu perubahan bentuk muka bumi akibat tenaga endogen yang berasal dari dalam Bumi. Tenaga tersebut ada yang berbentuk tektonisme, vulkanisme, dan seisme. Patahan terjadi jika perlapisan batuan mendapat tekanan yang sangat kuat dan cepat hingga melampaui titik patah batuannya. Pada patahan terdapat bagian yang lebih tinggi dan bagian yang lebih rendah.Graben atau slenk adalah struktur batuan turun, merupakan depresi yang terletak di antara dua bagian yang lebih tinggi. Kedua bagian tersebut dipisahkan oleh patahan sehingga batuan yang berada di tengahnya mengalami penurunan. undefinedHorst adalah struktur batuan naik, merupakan bagian di antara dua patahan yang mengalami pengangkatan sehingga posisinya lebih tinggi dari daerah di sekitarnya. Patahan (sesar) Lembang di Kota Bandung, sesar Semangko di Bukittingi, dan patahan Palu-Koro di Kota Palu merupakan salah satu contoh patahan tektonik yang ada di Indonesia.

#mohhisyam27


Pernyataan: (1) data mudah diperbaharui;
(2) biaya kegiatan murah;
(3) data mudah dimanipulasi;
(4) hasil analisis mudah dibawa; dan
(5) informasi yang dihasilkan cepat dan tepat.
Keunggulan Sistem Informasi Geografis terdapat pada angka …. (Soal UN 2014)
a. (1), (2), dan (3)
b. (1), (3), dan (5)
c. (2), (3), dan (4)
d. (2), (3), dan (5)
e. (3), (4), dan (5)

Geografi, Sekolah Menengah Atas

Jawaban:

Opsi A. (1), (2), dan (3)

Penjelasan:

  • maaf kalau salah

Alat yang digunakan untuk mengubah data asli (gambar) menjadi data digital (angka) disebut….

Geografi, Sekolah Menengah Atas

  • Jawaban:

Alat yang digunakan untuk mengubah data asli (gambar) menjadi data digital (angka) disebut Digitizer

  • Penjelasan:

alat yang digunakan untuk mengubah suatu data teristris menjadi sebuah data digital adalah Digitizer

  • maaf kalau salah

4. Mengapa budaya membuat manusia memilih melakukan sesuatu?

Geografi, Sekolah Menengah Atas

Budaya membuat manusia memilih melakukan sesuatu karena Budaya merupakan hasil cipta dan karya manusia. Budaya digunakan untuk mengatur tingkah laku manusia Sehingga dengan adanya budaya maka tingkah laku manusia bisa di kontrol.

PEMBAHASAN

Budaya adalah suatu cara hidup yang berkembang pada suatu masyarakat dan diwariskan generasi selanjutnya. Budaya berfungsi sebagai identitas suatu bangsa dan sebagai sebagai pembentuk sikap dan perilaku manusia. Ciri -ciri Budaya

  • Bisa Dimiliki Bersama
  • Budaya Berbasis Simbol
  • Budaya Bersifat Adaptif
  • Budaya Dipelajari dan Diwariskan

Budaya berkaitan dengan akal dan Budi sehingga menjadi dasar tingkah laku seseorang didalam masyarakat. Sedangkan Unsur kebudayaan meliputi sistem bahasa, ilmu pengetahuan, sistem sosial dan agama serta teknologi yang diterapkan.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang budaya

#BelajarBersamaBrainly#SPJ4


Data titik untuk Sistem Informasi Geografi (SIG) dapat berupa …. a. jaringan jalan dan pipa air minum
b. batas administrasi dan penggunaan tanah
c. ketinggian dan curah hujan
d. sumur air dan ladang minyak
e. pipa air minum dan jenis tanah

Geografi, Sekolah Menengah Atas

  • Jawaban:

opsi d. sumur air dan ladang minyak

  • Penjelasan:

maaf kalau salah