Breaking News

Contoh deskripsi tentang teman

Contoh deskripsi tentang teman​

Mapel B. Indonesia, Jenjang Sekolah Dasar

Aku memiliki teman sebangku bernama Sharon. Dia anak yang pintar dan manis wajahnya. Ia berkulit putih dan berkacamata. Setiap hari, aku bertukar cerita dengannya.

Sharon juga anak yang baik hati. Ia tak segan mengajariku ketika mengalami kendala dalam belajar. Dia adalah anak yang pengertian. Dia juga selalu mendengarkan ku jika aku memiliki masalah. Aku senang bersahabat dengannya.

Pertanyaan Baru di B. Indonesia


“si jago merah melahap perlahan tempatnya bersembunyi”, majas yang digunakan dalam larik tersebut adalah

B. Indonesia, Sekolah Menengah Pertama

Jawaban:

Majas personifikasi

Penjelasan:

Materi : Bahasa Indonesia – Majas

Majas adalah suatu gaya bahasa yang ditemukan dalam karya sastra atau kalimat. Salah satunya adalah majas personifikasi, majas personifikasi merupakan gaya bahasa yang memberikan sifat atau perilaku manusia kepada benda mati.

Seperti larik diatas yang menyatakan “si jago merah melahap perlahan tempatnya bersembunyi”, logisnya si jago merah (api) tidak bisa melahap, hanya bisa membakar, di larik itu dibuat seakan akan api tersebut seperti manusia, yang bisa melahap. Lalu arti dari larik itu adalah api membakar perlahan tempatnya bersembunyi.

Contih lain : gitaris tersebut membuat gitarnya bernyanyi, artinya gitaris tersebut melakukan teknik fingerstyle

Terima kasih

Referensi : Buku Bahasa Indonesia tentang majas/karya sastra


Contoh deskripsi tentang teman​

B. Indonesia, Sekolah Dasar

Aku memiliki teman sebangku bernama Sharon. Dia anak yang pintar dan manis wajahnya. Ia berkulit putih dan berkacamata. Setiap hari, aku bertukar cerita dengannya.

Baca Juga  Penulisan judul teks prosedur sesuai dengan ejaan bahasaindonesia yang benar adalah...

Sharon juga anak yang baik hati. Ia tak segan mengajariku ketika mengalami kendala dalam belajar. Dia adalah anak yang pengertian. Dia juga selalu mendengarkan ku jika aku memiliki masalah. Aku senang bersahabat dengannya.