Breaking News

Jelaskan apa yang dimaksud Crustacea/Krustasea!

Jelaskan apa yang dimaksud Crustacea/Krustasea!

Mapel Biologi, Jenjang Sekolah Menengah Pertama Crustacea (Romawi: crusta = kulit keras atau kerak) yaitu Arthropoda yang memiliki eksoskeleton berupa kulit tubuh atau kutikula yang keras. Hidup di air, yaitu air tawar dan air laut.

Jawaban:

Crustacea/Krustasea adalah suatu kelompok besar dari arthropoda yang memiliki spesies kurang lebih adalah 52.000 dan biasanya dianggap sebagai suatu filum hewan ini seperti lobster udang kepiting dll

semoga membantu

Pertanyaan Baru di Biologi


Makin banyak mencairnya gunung-gunung es di daerah kutub dapat mengakibatkan permukaan air laut meningkat. kegiatan manusia berikut yang dapat memacu perubahan lingkungan tersebut adalah

Biologi, Sekolah Menengah Pertama

Mencairnya gunung-gunung es di daerah kutub dapat mengakibatkan permukaan air laut meningkat. Hal ini merupakan salah satu dampak akibat terjadinya pemanasan global. Pemanasan global adalah peristiwa meningkatnya suhu rata-rata pada lapisan atmosfer dan permukaan bumi. Pemanasan global terjadi disebabkan oleh adanya perubahan lingkungan dimana semakin meningkatnya kadar gas rumah kaca.

Baca Juga  Jelaskan skema pembentukan urin dalam nefron ginjal adalah

Peningkatan salah satu gas rumah kaca seperti undefined di udara, dikarenakan meningkatnya jumlah kendaraan bermotor, dan berkurangnya tumbuhan di bumi akibat penebangan hutan secara liar. Pada efek rumah kaca, sinar matahari yang menembus lapisan gas rumah kaca akan dipantulkan kembali ke bumi sehingga menimbulkan panas yang terperangkap seperti pada “rumah kaca”. Kenaikan suhu rata-rata di bumi inilah yang menyebabkan banyaknya gunung-gunung es di kutub mencair.


Jika kamu ingin mencari informasi tentang sakit sariawanmu yang lama tak kunjung sembuh, kata kunci apa yang tepat untuk memulai pencarian tentang informasi tersebut?

Biologi, Sekolah Menengah Pertama

Jawaban:

-Obat Sariawan

-Cara Menyembuhkan Sariawan Dengan bahan Alami

-Cara Menyembuhkan Sariawan

-Cara cepat atasi Sariawan

-Obat Alami Sariawan

dan Banyak kata kunci lainnya

Penjelasan:

semoga membantu


Jelaskan terjadinya proses peradangan bila terinfeksi bakteri.

Biologi, Sekolah Menengah Atas

Jawaban:

Mekanisme inflamasi diawali dengan adanya iritasi, di mana sel tubuh memulai proses perbaikan sel tubuh yang rusak. Sel rusak dan yang terinfeksi oleh bakteri dikeluarkan dalam bentuk nanah. Kemudian diikuti dengan proses terbentuknya jaringan-jaringan baru untuk menggantikan yang rusak.

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU:)


Jelaskan yang berkaitan dengan masa reproduksi pada perempuan, ….

Biologi, Sekolah Menengah Atas

Pada saat hamil, menstruasi terjadi secara tidak teratur

ada juga yang bilang emosinya susah dikontrol


Tuliskan ciri-ciri otot polos!​

Biologi, Sekolah Menengah Atas

Jawaban:

• berbentuk gelondong dengan kedua ujung yang meruncing .

• mempunyai 1 inti sel dan terletak di tengah sel

• otot bekerja diluar kesadaran, bekerja secara lambat , teratur ,dan tidak cepat lelah.

Penjelasan:

maaf ya kalo salah

jadikan jawaban tercerdas ya

SISTEM GERAK

OTOT SEBAGAI ALAT GERAK AKTIF

Otot merupakan susunan jaringan yang tersusun atas sel-sel kontraktil (serabut otot) melalu kontraksi. Otot berfungsi sebagai alat gerak aktif (pergerakan) dan penyimpanan cadangan makanan dalam bentuk gula otot yang dikenal dengan glikogen.

Otot diklasifikasi secara struktural berdasarkan ada tidaknya striasi silang (lurik), dan secara fungsional berdasarkan kendali konstruksinya (sadar atau tidak sadar).

Baca Juga  Apa arti 6co2 6h2o c6h12o6 6o2

Ada 3 jenis otot yang terbagi atas ; Otot rangka (lurik), otot polos, dan otot jantung.

  • Otot polos adalah otot tidak berlurik dan involunter (tidak sadar) yang ditemukan pada dinding organ berongga seperti vesika urinaria (kantung kemih) dan uterus.

Adapun ciri-ciri dari otot polos adalah sebagai berikut :

  1. Terdapat pada sistem organ
  2. Kecepatan kontraksinya lambat
  3. Bekerja secara tidak sadar (involunter)
  4. Daya tahannya tidak mudah lelah
  5. Bentuk gelendong
  6. Inti sel di tengah
  7. Jumlah inti sel hanya 1
  8. Tidak terdapat garis lintang
  9. Tidak bercabang
  10. Serabut otot berbentuk spindel

Pelajari lebih lanjut :

Penjelasan mengenai otot lurik, polos, dan jantung :

===============================================================

  • Mapel : Biologi
  • Kelas : XI
  • Kategori : Sistem Gerak
  • Sub Kategori : Otot
  • Kata Kunci : Otot Polos